Minggu, 23 Juli 2017

KESEMPURNAAN IMAN LENYAP DARI ORANG YANG SEDANG MELAKUKAN MAKSIAT

KESEMPURNAAN IMAN LENYAP DARI ORANG YANG SEDANG MELAKUKAN MAKSIAT

HADITS KE 36

Abu Hurairah meriwayatkan bahwa Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: "Tidak beriman (dengan sempurna) seseorang ketika ia berzina, minum arak, atau mencuri."

Dalam riwayat lain ditambahkan, "Tidak beriman (dengan sempurna) seseorang ketika ia merampas barang berharga di mana mata manusia hanya bisa terbelalak melihatnya."

(HR. Bukhari, Kitab: "Minuman" (74), Bab: Firman Allah, "Sesungguhnya, (meminum) khamer, berjudi, (berkorban untuk) berhala, mengundi nasib dengan panah, adalah perbuatan keji, termasuk perbuatan setan." (1))


Sumber : Kitab Al-Lu'lu wal Marjan Mutiara Hadits Sahih Bukhari dan Muslim

Tidak ada komentar:

Posting Komentar